Pandemi Covid-19, Pelindo IV Beri Stimulus Pengguna Jasa Pelabuhan

Avatar
Source : Humas PT Pelindo IV Makassar

DAILYPOST.ID – PT Pelabuhan Indonesia atau PT Pelindo (Persero) IV Cabang Makassar memberikan stimulus atau relaksasi kepada para pengguna jasa khususnya untuk kegiatan transhipment selama masa Pandemi Covid-19.

Direktur Operasi dan Komersial PT Pelindo IV, M. Adji mengatakan, stimulus untuk kegiatan transhipment tersebut sudah diberikan Perseroan sejak Mei 2020 lalu.

“Di masa pertama, stimulus diberikan yang tadinya 1 – 3 hari menjadi 1 – 5 hari. Kemudian 1 – 5 hari menjadi 1 – 7 hari dan masa penumpukan peti kemas transhipment 1 – 7 hari menjadi 1 – 14 hari,” jelas Adji.

Dia menuturkan, Pelindo IV sejauh ini tetap melaksanakan kegiatan pelayanan jasa kepelabuhanan meskipun Pemerintah melakukan pembatasan kegiatan masyarakat untuk mengendalikan penyebaran Covid-19.

Menurutnya, hingga saat ini kegiatan pelayanan jasa kepelabuhan meliputi pelayanan kapal, bongkar muat barang dan peti kemas serta penumpang di seluruh wilayah kelolaan Perseroan tetap berjalan seperti biasa.

“Khusus untuk pelayanan penumpang tetap mengikuti ketentuan yang dikeluarkan oleh Pemerintah dan penyediaan sarana dan fasilitas mengikuti protokol kesehatan (prokes) yang telah ditetapkan. Pengaturan bekerja dari rumah (WFH) juga hanya diterapkan untuk karyawan back office,” kata Adji.

Bahkan lanjut dia, kebijakan lockdown di beberapa negara akibat varian baru Virus Corona juga tidak terlalu berdampak pada sektor kepelabuhanan, di mana kegiatan ekspor dan impor di Pelabuhan Makassar, khusus Terminal Petikemas Makassar (TPM) dan Kaltim Kariangau Terminal (KKT) di Balikpapan serta pelabuhan tujuan masih tetap berjalan normal.

“Kegiatan bongkar muat peti kemas international tetap berjalan normal. Hal ini tergambar dari kegiatan direct call ekspor di wilayah Pelindo IV yang masih tetap berjalan secara normal dan apabila dibandingkan dengan tahun 2019, mengalami peningkatan baik secara call kapal sebesar 173,91%,”tuturnya.

Dia menyebutkan pada 2019 lalu, direct call ekspor Pelindo IV mencapai 46 call kapal. Jumlah itu meningkat menjadi 80 call kapal di 2020.

“Dari sisi throughput peti kemas internasional (TEU’s) juga mengalami peningkatan sebesar 142,23% yakni dari 21.566 TEU’s di 2019, menjadi 30.674 TEU’s pada 2020 lalu,” sebut Adji.

Direktur Operasi dan Komersial menambahkan, peningkatan kegiatan ekspor impor juga disebabkan adanya tambahan Main Line Operator (MLO) baru yaitu Maersk Line Group di TPM dan KKT, serta Alfa Trans di KKT.

Adapun lima komoditas terbesar yang diangkut adalah rumput laut, plywood, kulit mente, biji nikel dan cengkeh.

Pelayanan Kapal Meningkat 8,6 % YoY.

Sementara itu, Direktur Operasi dan Komersial juga mengatakan bahwa Pandemi Covid-19 yang terjadi mulai kuartal II 2020 tidak terlalu berdampak signifikan terhadap traffic kapal di Pelindo IV.

“Hal yang menggembirakan pada pelayanan kapal karena mengalami peningkatan sebesar 8,6% dari 407 juta gross tonnage (GT) di tahun 2019 menjadi 442 juta GT pada 2020 lalu,” ujar Adji.

Meski begitu, dia mengakui juga ada sedikit penurunan secara year on year (YoY), terutama pada arus peti kemas yang di 2020 lalu mencapai 2,11 juta TEU’s dan turun sebesar 4,5% dibandingkan tahun sebelumnya yang sebesar 2,22 juta TEU’s.

“Begitu juga pada arus barang. Terjadi sedikit penurunan sebesar 2,1% yaitu dari 53,3 juta ton di tahun 2019 menjadi 52,2 juta ton pada 2020,” lanjut Adji.

“Penurunan paling signifikan terjadi pada pelayanan penumpang yaitu sebesar 56% dari 6,5 juta orang pada tahun 2019 menjadi hanya 2,8 juta orang di tahun lalu,” tukasnya.

Kondisi tersebut karena adanya pembatasan mobilisasi masyarakat, serta ada beberapa wilayah di Papua yang memberlakukan lockdown disusul dengan pihak PT PELNI yang tidak mengoperasikan sementara kapal-kapal milik mereka. []

 

Sumber : Humas PT Pelindo IV

Informasi lebih lanjut :

Corporate Secretary PT Pelindo IV (Persero)

Dwi Rahmad Toto

Bagikan ke:   
Dijual Lahan Perumahan Gorontalo
FOLLOW US ON FACEBOOK
FOLLOW US ON INSTAGRAM
@official.dailypost.id
  • Hadirnya teknologi digital saat ini memberikan kemudahan masyarakat salah satunya pada aspek pembayaran pajak melalui e-filling. Namun, masih ada beberapa masyarakat yang belum sadar akan pentingnya membayar pajak & beberapa hal yang perlu diwaspadai jika melakukan pembayaran secara online. Kira-kira, apa saja yang perlu diperhatikan jika ingin membayar pajak secara online? 

Pantau lebih lanjut melalui webinar “Cakap Digital, Cakap Bayar Pajak: Memahami Pentingnya Keterampilan Digital dalam Kepatuhan Pajak” pada: 

🗓: Senin, 18 Maret 2024
⏰: 15.30-17.30 WITA
📍Streaming: Live Zoom Literasi Digital Kominfo
☎️ Narahubung: +62 821-1371-8092 (Eza Okta)

Link pendaftaran dapat diakses melalui: 
https://s.id/registrasikomunitassulawesi1803

Ayo jadi #makincakapdigital bersama #literasidigitalkemkominfo, komunitas Sulawesi dan sekitarnya. Info selengkapnya kunjungi website literasidigital.id dan follow akun @literasidigitalkominfo 

#MakinCakapDigital
  • PT. SJTEAM SURYA JASA mengucapkan Selamat Menunaikan Ibah Puasa, Ramadan 1445 Hijriah/2024 Masehi

#SJTeamSuryaJasa #Dailypostid
  • Seorang pria bernama David Heydar Pratama (26) ditangkap polisi. David ditangkap karena menipu seorang wanita asal Kabupaten Bandung hingga korban rugi Rp 165 juta.

“Modus operandinya, tersangka DYP berkenalan di aplikasi Tinder dengan korban dan mengaku sebagai anggota kepolisian yang berdinas di Bareskrim Polri,” kata Kapolrestabes Bandung Kombes Budi Sartono dilansir detikJabar, Kamis (7/3/2024).

David berkenalan dengan korban menggunakan nama Antonius Felix Rompas. Dia mengaku berpangkat AKP

Komunikasi David dengan korban tidak hanya di aplikasi Tinder, tapi juga WhatsApp. Ketika keduanya sudah makin dekat David meminjam uang senilai RP 40 juta ke korban, setelah itu meminjam lagi senilai Rp 90 juta dengan alasan sedang terlibat sidang etik di tempat dinasnya bekerja. Korban yang merasa kasihan, akhirnya menggadaikan BPKB kendaraannya untuk mengirim uwang kepada David.

David menggunakan uang tipu-tipu itu untuk bermain jud1 sl0t. Korban pun mengaku telah mengalami kerugian sekitar Rp 165 juta akibat percaya kepada David yang mengaku sebagai anggota polisi berpangkat AKP itu.

“Uwangnya digunakan untuk gaya hidup. Ada yang digunakan untuk beli sesuatu dan ada juga yang untuk main jud1 sl0t dari uwang tersebut, sehingga kerugian yang dialami oleh korban kurang lebih Rp 165 juta,” ucapnya.

Akibat perbuatannya, David dijerat Pasal 378 KUHP tentang Penipuan dengan ancaman hukuman selama 4 tahun kurungan penjara.

🎥 : Tt/RTV
📝 : Detiknews

--------------------

Tag default:

#dailypostid
#mediadailypostid
#beritaviral
#beritaterkini
#videoviral
#infotainment
#tipsdantrik
#mediadanhiburan
#mediaonline
#beritapolitik
#beritakriminal
#beritaperistiwa
#gorontalonews
#beritagorontalo
#beritaindonesia
#medialokalgorontalo
#karuniamediakreatif
#videohiburan 
#tiktokviral 
#tiktokberita 
#tiktoknews
  • Udah diproduksi gak tuh...

#prabowogibran 
--------------------

Dailypost.id adalah media online lokal Gorontalo dengan slogan Media Siber Millennial. Dailypost.id juga menyajikan berita Nasional hingga Internasional terbaru, terkini dan video yang lagi viral.

Kunjungi Website resmi: www.dailypost.id

Follow kami di media sosial lainnya:

Facebook: @dailypost.id
Tiktok: @dailypost.id

--------------------

Tag default:

#dailypostid
#mediadailypostid
#beritaviral
#beritaterkini
#videoviral
#infotainment
#tipsdantrik
#mediadanhiburan
#mediaonline
#beritapolitik
#beritakriminal
#beritaperistiwa
#gorontalonews
#beritagorontalo
#beritaindonesia
#medialokalgorontalo
#karuniamediakreatif
#videohiburan
  • Viral di media sosial sekelompok orang yang mengaku diri mereka warga tebet melakukan deklarasi kemenangan Anies-Cak Imin. Dalam video yang viral di Twitter tersebut, beberapa orang tampak membentangkan sebuah spanduk yang berisi informasi perolehan suara.

Akan tetapi dalam spanduk tersebut, pasangan nomor urut 1 Anies-Cak Imin unggul telak dari Prabowo-Gibran dan Ganjar-Mahfud. Dalam spanduk tersebut tertulis paslon 1 Anies-Cak Imin mendapatkan 51,43% suara. Angka ini jauh mengungguli Prabowo-Gibran dengan 33,87% suara dan Ganjar-Mahfud 14,70% suara.

Bisa dikatakan, perolehan suara yang ada di dalam spanduk tersebut berbeda dengan perolehan suara yang terakhir kali ditampilkan KPU di situs resminya. Baik di real count ataupun quick count, pasangan nomor urut 2 Prabowo-Gibran menjadi yang paling banyak mendapatkan suara secara nasional.

Kemudian yang tak kalah menarik dari video tersebut, sekelompok bapak-bapak dan ibu-ibu tersebut mendeklarasikan kemenangan Anies-Cak Imin di Pemilu 2024 ini. "Kami warga tebet mendeklarasikan kemenangan Anies-Cak Imin, nomor 1 menang-menang," teriak mereka. Kolom komentar pun ramai, beberapa netizen bahkan mencurigai jika mereka bukanlah warga Tebet.

🎥 : istimewa
📝 : kabar24.bisnis.com

Tag default:

#dailypostid
#mediadailypostid
#beritaviral
#beritaterkini
#videoviral
#infotainment
#tipsdantrik
#mediadanhiburan
#mediaonline
#beritapolitik
#beritakriminal
#beritaperistiwa
#gorontalonews
#beritagorontalo
#beritaindonesia
#medialokalgorontalo
#karuniamediakreatif
#videohiburan
  • Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok sejatinya telah sejak lama menerima kekalahannya dari Anies Baswedan di Pemilihan Gubernur (Pilgub) DKI Jakarta 2017.

"Ketika saya kalah, saya langsung kasih Anies penghargaan, ucapan dan segala macam itu, thats again. Saya selalu kasih ucapan selamat. Bagi saya itu, kamu menang pun atas seizin Allah," kata Ahok di Podcast Merry Riana, dikutip pada Kamis (7/3/2024).

Namun terlepas dari itu semua, di mata Ahok, Anies bukan seorang negarawan.

"Anies sangat tidak negarawan. Yang saya tidak bisa terima adalah ketika anda menang, anda pidato memecah belah bangsa. Bahwa Jakarta udah kembali ke pangkuan pribumi yang dijajah selama ini. Itu teksnya dimana-mana," ujar Ahok.

Bagi Ahok, pernyataan Anies tersebut sangat memecah belah bangsa, bukan justru mempersatukan. Ahok menegaskan dirinya asli warga negara Indonesia sesuai Undang-undang yang berlaku.

"Apakah karena nama saya Ahok, itu yang tidak betul seorang Anies lakukan. Bagi saya Anies sangat tidak negarawan," tegas mantan gubernur DKI Jakarta ini.

Terkait dengan Pilgub DKI Jakarta 2024, Ahok menutup rapat peluang berkongsi dengan Anies. #terang_media

🎥 : MerryRiana (yt)
📝 : fajar.co.id

#dailypostid #ahok #aniesbaswedan
  • Hujan Deras, Atap Karsa Utama Mall Gorontalo Jebol.

#gorontalonews #gorontaloviral #dailypostid
  • Informasi yang diperoleh, di bentor tersebut ada 5 orang penumpang. 3 orang dewasa, dan 2 lainnya anak-anak.

Kendaraan roda tiga itu, dikabarkan tengah melaju di jalan raya Tibawa, tiba-tiba sebuah pohon besar runtuh dan menimpa bentor itu. Akibatnya, Satu orang meninggal dunia, dua luka-luka, dan lainnya selamat. 

Korban meninggal bernama Eka Pratiwi Botutihe, 34 tahun.

Warga setempat, terlihat kesulitan memberi bantuan, karena ukuran pohon yang cukup besar.

#gorontalonews #dailypostid #beritagorontalo
  • Kirain ciwi-ciwi doang yang pengen nyubit🫣

#mayorteddy
Hadirnya teknologi digital saat ini memberikan kemudahan masyarakat salah satunya pada aspek pembayaran pajak melalui e-filling. Namun, masih ada beberapa masyarakat yang belum sadar akan pentingnya membayar pajak & beberapa hal yang perlu diwaspadai jika melakukan pembayaran secara online. Kira-kira, apa saja yang perlu diperhatikan jika ingin membayar pajak secara online? 

Pantau lebih lanjut melalui webinar “Cakap Digital, Cakap Bayar Pajak: Memahami Pentingnya Keterampilan Digital dalam Kepatuhan Pajak” pada: 

🗓: Senin, 18 Maret 2024
⏰: 15.30-17.30 WITA
📍Streaming: Live Zoom Literasi Digital Kominfo
☎️ Narahubung: +62 821-1371-8092 (Eza Okta)

Link pendaftaran dapat diakses melalui: 
https://s.id/registrasikomunitassulawesi1803

Ayo jadi #makincakapdigital bersama #literasidigitalkemkominfo, komunitas Sulawesi dan sekitarnya. Info selengkapnya kunjungi website literasidigital.id dan follow akun @literasidigitalkominfo 

#MakinCakapDigital
Hadirnya teknologi digital saat ini memberikan kemudahan masyarakat salah satunya pada aspek pembayaran pajak melalui e-filling. Namun, masih ada beberapa masyarakat yang belum sadar akan pentingnya membayar pajak & beberapa hal yang perlu diwaspadai jika melakukan pembayaran secara online. Kira-kira, apa saja yang perlu diperhatikan jika ingin membayar pajak secara online? 

Pantau lebih lanjut melalui webinar “Cakap Digital, Cakap Bayar Pajak: Memahami Pentingnya Keterampilan Digital dalam Kepatuhan Pajak” pada: 

🗓: Senin, 18 Maret 2024
⏰: 15.30-17.30 WITA
📍Streaming: Live Zoom Literasi Digital Kominfo
☎️ Narahubung: +62 821-1371-8092 (Eza Okta)

Link pendaftaran dapat diakses melalui: 
https://s.id/registrasikomunitassulawesi1803

Ayo jadi #makincakapdigital bersama #literasidigitalkemkominfo, komunitas Sulawesi dan sekitarnya. Info selengkapnya kunjungi website literasidigital.id dan follow akun @literasidigitalkominfo 

#MakinCakapDigital
Hadirnya teknologi digital saat ini memberikan kemudahan masyarakat salah satunya pada aspek pembayaran pajak melalui e-filling. Namun, masih ada beberapa masyarakat yang belum sadar akan pentingnya membayar pajak & beberapa hal yang perlu diwaspadai jika melakukan pembayaran secara online. Kira-kira, apa saja yang perlu diperhatikan jika ingin membayar pajak secara online? Pantau lebih lanjut melalui webinar “Cakap Digital, Cakap Bayar Pajak: Memahami Pentingnya Keterampilan Digital dalam Kepatuhan Pajak” pada: 🗓: Senin, 18 Maret 2024 ⏰: 15.30-17.30 WITA 📍Streaming: Live Zoom Literasi Digital Kominfo ☎️ Narahubung: +62 821-1371-8092 (Eza Okta) Link pendaftaran dapat diakses melalui: https://s.id/registrasikomunitassulawesi1803 Ayo jadi #makincakapdigital bersama #literasidigitalkemkominfo, komunitas Sulawesi dan sekitarnya. Info selengkapnya kunjungi website literasidigital.id dan follow akun @literasidigitalkominfo #MakinCakapDigital
4 hari ago
View on Instagram |
1/9
PT. SJTEAM SURYA JASA mengucapkan Selamat Menunaikan Ibah Puasa, Ramadan 1445 Hijriah/2024 Masehi

#SJTeamSuryaJasa #Dailypostid
PT. SJTEAM SURYA JASA mengucapkan Selamat Menunaikan Ibah Puasa, Ramadan 1445 Hijriah/2024 Masehi #SJTeamSuryaJasa #Dailypostid
1 minggu ago
View on Instagram |
2/9
Seorang pria bernama David Heydar Pratama (26) ditangkap polisi. David ditangkap karena menipu seorang wanita asal Kabupaten Bandung hingga korban rugi Rp 165 juta. “Modus operandinya, tersangka DYP berkenalan di aplikasi Tinder dengan korban dan mengaku sebagai anggota kepolisian yang berdinas di Bareskrim Polri,” kata Kapolrestabes Bandung Kombes Budi Sartono dilansir detikJabar, Kamis (7/3/2024). David berkenalan dengan korban menggunakan nama Antonius Felix Rompas. Dia mengaku berpangkat AKP Komunikasi David dengan korban tidak hanya di aplikasi Tinder, tapi juga WhatsApp. Ketika keduanya sudah makin dekat David meminjam uang senilai RP 40 juta ke korban, setelah itu meminjam lagi senilai Rp 90 juta dengan alasan sedang terlibat sidang etik di tempat dinasnya bekerja. Korban yang merasa kasihan, akhirnya menggadaikan BPKB kendaraannya untuk mengirim uwang kepada David. David menggunakan uang tipu-tipu itu untuk bermain jud1 sl0t. Korban pun mengaku telah mengalami kerugian sekitar Rp 165 juta akibat percaya kepada David yang mengaku sebagai anggota polisi berpangkat AKP itu. “Uwangnya digunakan untuk gaya hidup. Ada yang digunakan untuk beli sesuatu dan ada juga yang untuk main jud1 sl0t dari uwang tersebut, sehingga kerugian yang dialami oleh korban kurang lebih Rp 165 juta,” ucapnya. Akibat perbuatannya, David dijerat Pasal 378 KUHP tentang Penipuan dengan ancaman hukuman selama 4 tahun kurungan penjara. 🎥 : Tt/RTV 📝 : Detiknews -------------------- Tag default: #dailypostid #mediadailypostid #beritaviral #beritaterkini #videoviral #infotainment #tipsdantrik #mediadanhiburan #mediaonline #beritapolitik #beritakriminal #beritaperistiwa #gorontalonews #beritagorontalo #beritaindonesia #medialokalgorontalo #karuniamediakreatif #videohiburan #tiktokviral #tiktokberita #tiktoknews
2 minggu ago
View on Instagram |
3/9
Udah diproduksi gak tuh... #prabowogibran -------------------- Dailypost.id adalah media online lokal Gorontalo dengan slogan Media Siber Millennial. Dailypost.id juga menyajikan berita Nasional hingga Internasional terbaru, terkini dan video yang lagi viral. Kunjungi Website resmi: www.dailypost.id Follow kami di media sosial lainnya: Facebook: @dailypost.id Tiktok: @dailypost.id -------------------- Tag default: #dailypostid #mediadailypostid #beritaviral #beritaterkini #videoviral #infotainment #tipsdantrik #mediadanhiburan #mediaonline #beritapolitik #beritakriminal #beritaperistiwa #gorontalonews #beritagorontalo #beritaindonesia #medialokalgorontalo #karuniamediakreatif #videohiburan
2 minggu ago
View on Instagram |
4/9
Viral di media sosial sekelompok orang yang mengaku diri mereka warga tebet melakukan deklarasi kemenangan Anies-Cak Imin. Dalam video yang viral di Twitter tersebut, beberapa orang tampak membentangkan sebuah spanduk yang berisi informasi perolehan suara. Akan tetapi dalam spanduk tersebut, pasangan nomor urut 1 Anies-Cak Imin unggul telak dari Prabowo-Gibran dan Ganjar-Mahfud. Dalam spanduk tersebut tertulis paslon 1 Anies-Cak Imin mendapatkan 51,43% suara. Angka ini jauh mengungguli Prabowo-Gibran dengan 33,87% suara dan Ganjar-Mahfud 14,70% suara. Bisa dikatakan, perolehan suara yang ada di dalam spanduk tersebut berbeda dengan perolehan suara yang terakhir kali ditampilkan KPU di situs resminya. Baik di real count ataupun quick count, pasangan nomor urut 2 Prabowo-Gibran menjadi yang paling banyak mendapatkan suara secara nasional. Kemudian yang tak kalah menarik dari video tersebut, sekelompok bapak-bapak dan ibu-ibu tersebut mendeklarasikan kemenangan Anies-Cak Imin di Pemilu 2024 ini. "Kami warga tebet mendeklarasikan kemenangan Anies-Cak Imin, nomor 1 menang-menang," teriak mereka. Kolom komentar pun ramai, beberapa netizen bahkan mencurigai jika mereka bukanlah warga Tebet. 🎥 : istimewa 📝 : kabar24.bisnis.com Tag default: #dailypostid #mediadailypostid #beritaviral #beritaterkini #videoviral #infotainment #tipsdantrik #mediadanhiburan #mediaonline #beritapolitik #beritakriminal #beritaperistiwa #gorontalonews #beritagorontalo #beritaindonesia #medialokalgorontalo #karuniamediakreatif #videohiburan
2 minggu ago
View on Instagram |
5/9
Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok sejatinya telah sejak lama menerima kekalahannya dari Anies Baswedan di Pemilihan Gubernur (Pilgub) DKI Jakarta 2017. "Ketika saya kalah, saya langsung kasih Anies penghargaan, ucapan dan segala macam itu, thats again. Saya selalu kasih ucapan selamat. Bagi saya itu, kamu menang pun atas seizin Allah," kata Ahok di Podcast Merry Riana, dikutip pada Kamis (7/3/2024). Namun terlepas dari itu semua, di mata Ahok, Anies bukan seorang negarawan. "Anies sangat tidak negarawan. Yang saya tidak bisa terima adalah ketika anda menang, anda pidato memecah belah bangsa. Bahwa Jakarta udah kembali ke pangkuan pribumi yang dijajah selama ini. Itu teksnya dimana-mana," ujar Ahok. Bagi Ahok, pernyataan Anies tersebut sangat memecah belah bangsa, bukan justru mempersatukan. Ahok menegaskan dirinya asli warga negara Indonesia sesuai Undang-undang yang berlaku. "Apakah karena nama saya Ahok, itu yang tidak betul seorang Anies lakukan. Bagi saya Anies sangat tidak negarawan," tegas mantan gubernur DKI Jakarta ini. Terkait dengan Pilgub DKI Jakarta 2024, Ahok menutup rapat peluang berkongsi dengan Anies. #terang_media 🎥 : MerryRiana (yt) 📝 : fajar.co.id #dailypostid #ahok #aniesbaswedan
2 minggu ago
View on Instagram |
6/9
Hujan Deras, Atap Karsa Utama Mall Gorontalo Jebol. #gorontalonews #gorontaloviral #dailypostid
2 minggu ago
View on Instagram |
7/9
Informasi yang diperoleh, di bentor tersebut ada 5 orang penumpang. 3 orang dewasa, dan 2 lainnya anak-anak. Kendaraan roda tiga itu, dikabarkan tengah melaju di jalan raya Tibawa, tiba-tiba sebuah pohon besar runtuh dan menimpa bentor itu. Akibatnya, Satu orang meninggal dunia, dua luka-luka, dan lainnya selamat. Korban meninggal bernama Eka Pratiwi Botutihe, 34 tahun. Warga setempat, terlihat kesulitan memberi bantuan, karena ukuran pohon yang cukup besar. #gorontalonews #dailypostid #beritagorontalo
2 minggu ago
View on Instagram |
8/9
Kirain ciwi-ciwi doang yang pengen nyubit🫣 #mayorteddy
2 minggu ago
View on Instagram |
9/9

FOLLOW US ON TIKTOK
@dailypost.id
media online gorontalo
ekakraf multimedia